59 Tahun FISIP Berbakti Bagi Negeri

Dies Natalis FISIP UNTAN Tahun 2024

Microsoft Dari Masa ke Masa

Sejarah Raksasa Teknologi Microsoft 1975-sekarang

Sejarah Berdirinya Google

Google Dari Masa ke Masa

Website dimata Pengguna

Perspektif tentang pentingnya website

Arsitektur Sistem Pemerintahan Elektronik

SPBE Menuju Pemerintahan Bersih Berkualitas Melayani

Definisi SPBE

SISTEM PEMERINTAHAN BERBASIS ELEKTRONIK

Definisi SPBE

Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) adalah penyelenggaraan pemerintahan yang memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk memberikaN layanan kepada pengguna SPBE.

Tujuan SPBE
  1. Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan, dan akuntabel
  2. Mewujudkan pelayanan publik yang berkualitas dan terpercaya
  3. Meningkatkan keterpaduan dan efisiensi penyelenggaraan SPBE
Manfaat SPBE
  1. Meningkatnya efisiensi anggaran untuk pembangunan Pemerintahan Berbasis Elektronik
  2. Mendukung terwujudnya Satu Data Indonesia melalui bagi pakai data antar Instansi Pemerintah dan Pemerintah Daerah
  3. Mendorong penggunaan aplikasi umum berbagi pakai di Instansi Pemerintah dan Pemerintah Daerah
  4. Meningkatnya utilisasi infrastruktur TIK yang terintegrasi dan berbagi pakai bagi Instansi Pemerintah dan Pemerintah Daerah
  5. Terwujudnya keamanan informasi pemerintah

Posting Komentar

0 Komentar